Geher Tawuran Pelajar Meletup di Pati, 6 Orang Diperiksa
Sabtu, 10 Mei 2025 - 09:28 WIB
Sumber :
- Dok Polda Jateng
"Perkembangan lebih lanjut dari hasil pemeriksaan terhadap para terduga pelaku dan barang bukti akan kami sampaikan kepada rekan-rekan media pada kesempatan berikutnya," kata AKP Heri Dwi Utomo.(TJ)