4 Rekomendasi Warung Mi Ongklok Legendaris di Wonosobo, Sate Sapinya Maknyus

Mi ongklok khas Wonosobo.
Sumber :
  • TJ Sutrisno

Mi Ongklok Longkrang adalah salah satu warung legendaris di Wonosobo. Lokasinya terletak di Jalan Pasukan Ronggolawe, Wonosobo Kota. Jaraknya sekitar 500 meter dari Alun-Alun Wonosobo. 

Warung ini sudah ada sejak tahun 1970-an dan menjadi salah satu pelopor mi ongklok di Wonosobo.

Mi Ongklok Longkrang memiliki cita rasa yang khas yaitu gurih, manis dan sedikit pedas, sangat cocok dinikmati saat cuaca dingin.

Suasana warung yang sederhana dan tradisional, serta suasana yang akrab, menambah kenikmatan hidangan ini.

Warung Mi Ongklok Longkrang selalu ramai dikunjungi wisatawan, terutama saat akhir pekan. Jika Anda berencana untuk mencicipi mi ongklok di sini, sebaiknya datang lebih awal agar tidak kehabisan.

Buka: jam 09.00 - 21.00 WIB.

2. Mi Ongklok Pak Muhadi