PSIS Kalah Lagi, Tapi Lumayan, Selisih Skor Makin Mengecil

PSIS lawan Barito Putra di Stadion Jatidiri Semarang.
Sumber :
  • IG PSIS

Hingga menit-menit akhir, kedua tim terus melakukan jual beli serangan. Namun, kedudukan 1-0 tak berubah hingga wasit meniup peluit panjang.

Persijap Vs Persik Kediri, Polisi Kawal Rombongan Suporter Persik yang Masuk Jateng

Bagi PSIS, kekalahan ini seolah melanjutkan tren minor, namun dengan 'skor yang makin mengecil'. Jika di laga-laga sebelumnya mereka kalah 4-0, lalu 2-0, kemudian 2-1, kini PSIS hanya takluk 1-0. Walau demikian, catatan ini tetap menjadi pekerjaan rumah besar bagi tim Mahesa Jenar.

Sementara itu, hasil ini membuat Barito Putera kokoh di papan atas klasemen Grup Timur Liga 2 Championship Pegadaian 2025/2026 dengan torehan sempurna 12 poin dari empat pertandingan. Mereka menjadi salah satu tim yang paling diwaspadai dalam kompetisi musim ini. (TJ)

PSIS Jadi Langganan Poin Bagi Tim Lawan, Kali Ini Dilibas Persiba Balikpapan