5 Destinasi Wisata Paling Hits di Kota Semarang, Cocok Untuk Mengisi Libur Lebaran

Wisata malam di Kota Lama Semarang.
Sumber :
  • TJ Sutrisno

Kawasan Kuliner Simpang Lima menawarkan pilihan kuliner yang lengkap, mulai dari makanan berat, camilan, hingga minuman.

Kawasan Kuliner Simpang Lima selalu ramai dikunjungi pada malam hari, menciptakan suasana yang meriah.

Harga makanan di Kawasan Kuliner Simpang Lima relatif terjangkau, sehingga cocok untuk semua kalangan.

Jam buka: 24 jam.

Harga tiket: gratis.

Selamat berwisata.(TJ)