Pemkot Semarang Kampanyekan Gerakan Kembali ke Meja Makan, PKK Ikut Bergerak

Wali Kota Semarang memasak bersama kampanyekan kembali ke meja makan
Sumber :

 

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Dalam kesempatan tersebut, Mbak Ita juga mempraktikkan kemampuannya memasak menggunakan resep dari Buku Resep Megawati Soekarnoputri untuk ibu hamil dan anak untuk baduta stunting

 

Dorong Lahirnya Petani Muda, Mbak Ita Kukuhkan Duta Petani Milenial

Mbak Ita melakukan demo masak bersama Penasehat DWP BKKBN, Dr Reni Hasto Wardoyo, Ketua TP PKK Provinsi Jawa Tengah, Sinta Nana Sudjana dan Ketua Persit Chandra Kirana Daerah IV/Diponegoro, Sandy Deddy Suryadi. 

 

Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen Petani

Ada empat menu yang dimasak yakni Bubur Pelangi, Bubur Kentang Ikan Munjair, Bubur Ubi Ungu dan Semur Ayam. "Bersama ibu-ibu tadi memasak menu resep Ibu Megawati, resep untuk ibu hamil dan anak untuk Baduta Stunting yang meliputi untuk umur 6-8 bulan, 9-11 bulan, 12-24 bulan dan untuk ibu hamil. Tentunya selain bergizi juga harganya murah," ujarnya. 

 

Halaman Selanjutnya
img_title