Kereta Api Direct Train menyedot minat penumpang pada masa Angkutan Nataru 2024/205, dalam 3 hari beroperasi, KA Direct Train telah mengangkut 1.105 penumpang.
PT Kereta Api Indonesia (KAI) memberikan diskon tiket kereta api khusus untuk KA Argo Merbabu Tambahan pada masa Angkutan Nataru 2024/205, harganya jadi segini.
Bek tangguh PSIS Semarang, Alfeandra Dewangga Santosa dirumorkan menjadi target transfer Persija Jakarta pada jendela bursa transfer Liga 1 musim 2024/2025.
KAI Daerah Operasi 4 Semarang menambah jumlah perjalanan kereta api pada momen Angkutan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, dari 1 kereta menjadi 3 kereta tambahan.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana membuka Posko Terpadu Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru) di Kantor Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Tengah, di Kota Semarang.
Sebanyak 89.075 penumpang kereta api telah berangkat dari stasiun-stasiun di Daerah Operasi 4 Semarang pada masa libura angkutan Nataru l periode 2024/2025.