5 Tempat Wisata di Magelang yang Punya Panorama Alam Indah dan Eksotis

Pemandangan yang bisa dilihat dari Gunung Telomoyo.
Sumber :
  • TJ Sutrisno

Viva Semarang, Wisata – Kabupaten Magelang Jawa Tengah mempunyai alam yang begitu indah. Magelang dikelilingi banyak gunung, yaitu Gunung Merbabu, Merapi, Andong, Telomoyo, Menoreh, dan Gunung Sumbing. 

Nikmati Keindahan Pintu Langit Wonosobo, Salah Satu Spot Sunrise Terbaik

Tak heran jika Magelang yang terkenal dengan Candi Borobudur ini, juga punya banyak sekali obyek wisata alam yang begitu keren dan eksotis. Seperti hutan pinus, lembah Merbabu dan Merapi, air terjun, desa wisata, sungai untuk arung jeram, juga telaga dan embung.

Nah, berikut ini adalah 5 rekomendasi wisata alam di Magelang yang bisa anda kunjungi untuk liburan.

Wisata Lumajang: Rekomendasi 4 Air Terjun yang Indah, Eksotis, dan Memukau di Lereng Semeru

1.Ketep Pass

Ketep Pass mempunyai panorama alam yang sangat memukau. Ini adalah tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi. Hawanya sejuk dengan pemandangan yang indah, sampai tidak bosan untuk melihatnya.

Di Balik Keindahan Curug Panglebur Gongso Kendal, Ada Misteri Tempat Pertapaan dan Berburu Kesaktian

Tiket masuk Ketela Pass juga murah. Yaitu 10.500 rupiah di hari biasa, dan 12.500 rupiah pada Sabtu, Minggu, dan hari libur lainnya. 

Daya tarik utama Ketep Pass adalah gardu pandang untuk melihat keindahan Gunung Merapi secara utuh dan jelas. Selain itu juga melihat lembah Gunung Merbabu yang berhadapan langsung dengan Gunung Merapi.

Halaman Selanjutnya
img_title