Tipikor Jatuhi Hukuman Terdakwa Kasus Dana Hibah KONI Kudus, Penasehat Hukum Ajukan Banding

Gedung Pengadilan Tipikor Semarang.
Sumber :
  • Dok

"Kepada aparat penegak hukum di Kudus dalam hal ini Kejaksaan untuk menuntaskan masalah ini. Jangan hanya satu orang. Kebijakan-kebijakan ini melibatkan siapa saja, ini mesti diurut dan dituntaskan. Sehingga hukum tidak menjadi rasa pesanan. Kalau ada dugaan misalnya ada oknum-oknum pejabat, misalnya dari kepala daerah, anggota DPRD, yang ada keterlibatannya baik itu dalam proses, perencanaan, penggunaan, ya ini harus diusut tuntas," tegasnya lagi.