PSIS Lumat Persikabo 3-0, Kans Masuk Jalur Juara Kembali Terbuka

Marukawa rayakan gol ke gawang Persikabo.
Sumber :
  • IG psisfcofficial

PSIS pun dengan nyaman menguasai laga. Dan Taisei Marukawa menambah keunggulan PSIS menjadi 2-0 di menit ke 26. Setelah ini PSIS masih tetap pegang kendali hingga jeda babak pertama.

CEO PSIS Akui Krisis Keuangan dan Gaji Telat Pengaruhi PSIS Hingga Harus Terdegradasi ke Liga 2

Upaya Persikabo menipiskan skor di babak kedua masih mentok di benteng PSIS. Justru Debby Liana menjadi supersub PSIS dengan menambah pundi-pundi gol Laskar Mahesa Jenar di menit ke 83 meneruskan umpan Gali Freitas. Skor 3-0 untuk PSIS hingga laga tuntas.

Susunan pemain

Persib Taklukkan Persis Solo 3-2, Euforia Juara di GBLA Dibalut Lautan Asap Flare

PSIS Semarang (4-3-3): Rizky Darmawan; Fredyan Wahyu, Wahyu Prasetyo, Lucao, Haykal Alhafiz; Tri Setiawan, Boubakary Diarra, Riyan Ardiansyah; Gali Freitas, Gian Zola, Taisei Marukawa

Persikabo 1973 (4-3-3): Imam Arief Fadillah; Iman Fathuroman, Didik Wahyu, Andy Setyo, Syahrul Lasinari; Myat Kaung Khant, Muhammad Kemaluddin, Roni Sugeng; Yandi Sofyan, Dimas Drajad, Frengky Missa

Terdegradasi, PSIS Kini Satu Level dengan Klub Tegal dan Kudus