Jika Gus Yasin Jadi Wagub Jateng Lagi, Pondok Pesantren Berharap Guru Madin Dapat Insentif

Calon Gubernur Jateng Gus Yasin saat mengunjungi Ponpes di Batang
Sumber :

Viva Semarang – Calon Gubernur Jawa Tengah nomor urut 2, Taj Yasin Maimoen keliling ke sejumlah pondok pesantren di masa kampanye  Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah. 

Pengamat Undip : Gus Yasin Faktor Utama Kemenangan Luthfi-Yasin

Salah satunya, Gus Yasin berkunjung ke Pondok Pesantrenmn El Husna, Dukuh Kertosari, Desa Bakalan, Kecamatan Kandemab, Kabupaten Batang, pada 9 Oktober 2024. 

 

Menang Pilgub Jateng, Gus Yasin Sampaikan Hormat Kepada Kyai, Bu Nyai dan Pesantren

Di Ponpes tersebut, pengasuh pondok menyampaikan harapannya kepada Gus Yasin agar menambah jumlah guru madrasah diniyah (madin) yang mendapatkan insentif. Sebab, saat menjabat Wakil Gubernur Jateng pada periode lalu, peran Gus Yasin sangat aspiratif sehingga guru madin mendapatkan bantuan insentif dari pemerintah. 

 

Gus Yasin Terbang dari Mekkah, Meluncur ke TPS di Rembang Untuk Nyoblos Pilkada Jateng

"Matur nuwun sekali kepada Gus Yasin, berkat perjuangan beliau waktu jadi Wakil Gubernur dulu, pondok kami dapat bantuan insetif dana untuk 8 guru madin," kata KH. M Rifai, Pengasuh PP. Elhusna Batang. 

 

Halaman Selanjutnya
img_title