Pemprov Jateng Salurkan Bantuan Korban Banjir Demak dan Grobogan Senilai Rp847 Juta
Jumat, 24 Januari 2025 - 21:08 WIB
Sumber :
Baca Juga :
KAI Alihkan 30 Perjalanan Kereta Api ke Jalur Memutar Imbas Rel Rusak Lagi Diterjang Banjir Grobogan
Sebab, kiriman air dari Sungai Lusi dan Tuntang mengakibatkan 22 tanggul rusak/jebol, lima di antaranya cukup parah dan berdampak langsung ke masyarakat.
Bupati Grobogan, Sri Sumarni menyampaikan, saat ini banjir di daerahnya menggenangi sebanyak 14 kecamatan dan total 94 desa. Akibatnya, Sebanyak 18.107 rumah tergenang dan 370 jiwa telah mengungsi.
Bupati Demak, Eisti'anah menyampaikan, banjir yang terjadi di daerahnya sempat merendam dua kecamatan, yakni Guntur dan kebonagung. Namun, hingga hari ini debit airnya sudah mulai mengalami penurunan.
Halaman Selanjutnya
Dikatakan dia, banjir tersebut sempat berdampak sebanyak 2.749 kepala keluarga (KK) atau 9.177 jiwa.