Tinjau Banjir, Pj Gubernur Jateng Minta Tanggul-Tanggul Sungai Dievaluasi

Pj Gubernur Jateng cek banjir di Demak.
Sumber :
  • Istimewa

Dikatakan dia,  kejadian di Demak ini menjadi perhatian serius karena melumpuhkan Jalur Pantura. 

Mantap! Armada BRT Trans Jateng di Wonogiri dan Kendal Tambah, Pemprov Jateng: Antusias Tinggi

"Kita sudah punya pengalaman langsung menangani banjir serupa di tempat yang sama. Cuma karena debit air lebih tinggi sehingga terkesan yang terdampak lebih luas," jelas Suharyanto. 

Ia akan terus berkoordinasi dengan Kementerian PUPR untuk memperbaiki tanggul-tanggul sungai. Jangan sampai ada lagi tanggul yang tidak kuat sehingga tidak mampu menahan debit air sungai yang tinggi.(TJ)

Realisasi Program Tuku Lemah Oleh Omah Jateng Capai 1.790 Unit