Pompa Kembali Normal, Banjir Pantura Kaligawe Semarang Mulai Surut

Banjir pantura Kaligawe Semarang mulai surut.
Sumber :

Selain di Kaligawe, pompa lainnya juga masih beroperasi di beberapa titik rawan genangan, termasuk di belakang Terminal Terboyo, Gebanganom, Padi Raya, dan Kudu. Pompa milik Pusdataru dan DPU dikerahkan untuk menjaga kawasan tersebut tetap aman dari genangan air.

Gercep, Agustina Wali Kota Semarang Langsung Tambal Jalan Berlubang

 

Suwarto menyebut kondisi cuaca yang cerah dalam dua hari terakhir turut membantu percepatan surutnya genangan. Ia memastikan bahwa arus lalu lintas di Kaligawe kini telah normal kembali.

Ramai Jalan Halte Bus BRT Trans Semarang Rusak Parah, DPU Akan Tambal Pakai Beton

 

“Alhamdulillah, Jalan Raya Kaligawe sudah bisa dilewati. Baik oleh mobil besar, mobil kecil, maupun sepeda motor sudah bisa melintas dengan aman,” katanya.

Area Stadion Banjir, Begini Nasib Laga Persija Vs PSIS Semarang

 

Pihaknya juga mengapresiasi keterlibatan sejumlah pihak yang turut mengoperasikan pompa-pompa yang dimiliki sehingga mempercepat upaya penanganan banjir di Kaligawe. “Alhamdulillah semuanya ikut bergerak. Berkontribusi memaksimalkan kinerjanya sehingga genangan sudah bisa diatasi”, imbuhnya. 

Halaman Selanjutnya
img_title