Jajan Mi Ayam Kulonprogo yang Viral, Naik Kereta Prameks dari Jogja Cuma Rp 8.000, Ini Jadwalnya

KA Prameks Yogyakarta - Kutoarjo Purworejo.
Sumber :
  • Istimewa

Viva SemarangKereta Api (KA) Prameks menjadi favorit para pelaju maupun wisatawan yang ingin jalan-jalan ke Yogyakarta maupun lokasi lain di jalur yang dilintasi, seperti Kuloprogo dan Purworejo.

Beli Tiket Kereta Api Makin Nyaman, Bisa Pakai QRIS, Tinggal Scan Lalu Beres

Banyak lokasi wisata maupun kuliner enak yang bisa diakses dengan KA Prameks ini. Harga tiketnya yang super murah jadi kelebihan KA Prameks. Yaitu hanya Rp 8.000 dari Yogyakarta sampai Kutoarjo Purworejo atau sebaliknya. 

Nah, kalau kamu ingin merasakan nikmatnya kuliner Mie Ayam Kulonprogo yang viral itu, bisa naik KA Prameks ini dengan ongkos Rp 8.000. Nanti turun Stasiun Wates dan tinggal lanjut pakai ojek online atau angkutan umum cuma 6 menit. Habis nguliner masih bisa jalan-jalan ke tempat wisata lainnya di Kulonprogo.

Tiket Kereta Api Nataru Masih Tersedia, Buruan Beli Daripada Kehabisan

Berikut ini jadwal KA lokal Prameks tujuan Yogyakarta-Kutoarjo dan Kutoarjo- Yogyakarta. 

Jadwal KA Prameks Yogyakarta ke Kutoarjo

Jateng Anggarkan 300 Milyar Untuk Perbaiki Jalan Rusak

- Stasiun Yogyakarta (YK): 06.37, 10.26, 13.49, dan 17.50 WIB.

- Stasiun Wates (WT): 07.05, 11.08, 14.17, dan 18.19 WIB

Halaman Selanjutnya
img_title