4 Air Terjun Paling Dekat Dengan Solo, Pilihan Wisata Alam yang Sangat Menyegarkan

Ilustrasi air terjun di dekat Solo.
Sumber :
  • Pexels

Viva Semarang, Wisata – Kota Solo adalah kota wisata yang memiliki daya tarik seni dan budaya, wisata religi, wisata kuliner, serta wisata belanja yang menarik.

Pesona Pantai Liman Kupang: Secuil Surga di Nusa Tenggara Timur Mirip di Yunani Mediterania

Meski Solo tak memiliki alam pegunungan, tapi warga maupun wisatawan yang berada di Solo tetap bisa berwisata alam dengan mudah karena dekat dengan Kabupaten Karanganyar yang berada di lereng Gunung Lawu.

Salah satu wisata alam yang menarik adalah air terjun yang memiliki pesona menakjubkan.

Melihat Keindahan Pantai Mliwis Kebumen, Destinasi Wisata Paling Laris di Jawa Tengah Saat Ini

Berikut 4 rekomendasi wisata air terjun yang dekat dari Solo dan mudah dijangkau.

Air terjun Curug Jumog.

Photo :
  • TJ Sutrisno
Pantai Mliwis Kebumen Jadi Obyek Wisata Bertiket Paling Banyak Dikunjungo Selama Lebaran, Semarang Masuk Nggak?

1. Air Terjun Jumog

Air Terjun Jumog terletak di Desa Berjo, Kecamatan Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Jaraknya dari Solo sekitar 38 km yang bisa ditempuh selama 1 jam perjalanan.

Halaman Selanjutnya
img_title