4 Kuliner Nasi Kebuli Khas Arab di Semarang, Cocok Untuk Berbuka Puasa

Nasi kebuli kombinasi briyani Khoja Semarang.
Sumber :
  • TJ Sutrisno

Viva Semarang – Kota Semarang merupakan satu dari sekian banyak tempat yang dulu disinggahi para saudagar dari Timur Tengah, termasuk bangsa Arab tentu saja. Sampai sekarang jejak sejarahnya masih kental terasa. Antara lain adalah wisata kuliner khasnya.

Ke Masjid Sheikh Zayed, Cek Prakiraan Cuaca Solo Hari Ini Rabu 15 Mei 2024

Nasi kebuli menjadi sajian yang sangat otentik dengan khasanah kuliner khas Arab. Sangat pas untuk menu buka puasa bulan Ramadhan.

Di Kota Semarang, nasi kebuli dapat ditemui di daerah tertentu yang lekat dengan pemukiman warga keturunan Arab dan Gujarat.

Jadwal Lengkap KRL Commuter Solo-Yogyakarta Hari Ini, Sampai Malam Masih Ada Kereta

Nasi Kebuli punya citarasa yang gurih dengan lauk daging kambing, sapi, ayam, atau telur. Sangat cocok dicoba untuk menu berbuka puasa seperti saat ini.

Berikut 4 kedai nasi kebuli di Kota Semarang yang layak dicoba.

Jadwal KRL Solo-Yogyakarta Hari Ini, Tarif Tetap 8 Ribu Rupiah Bisa Langsung ke Candi Prambanan

Warung nasi kebuli Bu Aminah Petek Semarang.

Photo :
  • TJ Sutrisno

1. Nasi Kebuli Bu Aminah Yang cukup populer adalah Warung Nasi Kebuli Bu Aminah di Kampung Petek Semarang Utara. Warung Nasi Kebuli Bu Aminah tak hanya menjual nasi kebuli. Tapi juga nasi tomat yang khas Arab.

Halaman Selanjutnya
img_title