Puluhan Parade Seni Budaya Meriahkan Karnaval Budaya Hari Jadi Kab. Semarang Ke 503
Minggu, 28 April 2024 - 22:35 WIB
Sumber :
“ Ini harus terus kita lestarikan sebagai upaya mempersatukan anak-anak bangsa. Seni budaya jangan sampai luntur karena pengaruh kesenian dari luar negeri,” ujarnya.
Salah satu seniman asal Kabupaten Semarang yang mengikuti kirab, Sarwoto mengatakan prosesi kirab budaya di tahun 2024 ini lebih lengkap daripada tahun sebelumnya. Dimana terdapat padukan inti sebagai pengawal pusaka dan diikuti pasukan bregada Merti Bumi Serasi.
" Kenapa itu diikutkan, karena sakralnya ketika estafet budaya itu saat Merti Bumi Serasi," jelasnya.