Gunung Lewotobi Meletus, Korban Meninggal Capai 10 Orang Tertimpa Batu dari Puncak Gunung

Rumah yang hancur akibat letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki.
Sumber :
  • Akun X FPMKI

Gunung Lewotobi Laki-Laki berada di Pulau Flores, yang berdampingan dengan Gunung Lewotobi Perempuan dan Gunung Lewotobi.

Sumur Dan Sungai Mengering 170 KK Warga Kesulitan Air Bersih Dan Bergantung Pada Droping Air

Hingga pukul 00.40 Wita, sejumlah warga dari beberapa desa sudah mengevakuasi mandiri ke Desa Boru, Pululera, bahkan mulai pergi ke perbatasan Flores Timur-Sikka di arah barat Gunung Lewotobi Laki-laki.

Dengan status Awas, maka masyarakat di sekitar Gunung Lewotobi Laki-laki tidak boleh melakukan aktivitas apapun dalam radius 3.5 kilometer dari pusat erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki serta sektoral 4 kilometer pada arah Utara-Timur Laut dan 5 kilometer pada sektor Timur Laut.

Kekeringan di Sragen Meluas di Lima Kecamatan, Krisis Air Dirasakan 11.630 Warga

Masyarakat di sekitar Gunung Lewotobi Laki-Laki diminta waspada akan potensi banjir lahar hujan pada sungai-sungai yang berhulu di puncak Gunung Lewotobi Laki-Laki. (TJ)