Polda Jateng Gelar Olah TKP Kasus Kejahatan Seksual di Jepara, Ini Temuan Barang Buktinya

Polda Jateng olah TKP kejahatan seksual di Jepara.
Sumber :
  • Dok

Sebelumnya, tersangka S mengakui telah bertemu dengan setidaknya tiga korban di kedua lokasi tersebut. Polisi menduga bahwa kedua tempat ini merupakan bagian dari pola sistematis pelaku dalam melakukan aksinya.

Kodam IV Diponegoro Siap Wujudkan Jateng Jadi Provinsi Penyuplai Pangan Tertinggi

Polda Jawa Tengah kembali mengimbau masyarakat, terutama para orang tua, untuk lebih waspada dan proaktif dalam melindungi anak-anak dari kejahatan seksual.

"Kegiatan Olah TKP ini merupakan bagian dari Scientific Crime Investigation (SCI) atau penyelidikan menggunakan pendekatan metode ilmiah, yang bertujuan untuk melengkapi alat bukti bagi penyidik. Bagi masyarakat yang merasa anaknya menjadi korban, kami terus membuka ruang untuk melapor dan identitas korban akan kami lindungi sepenuhnya," tegas Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Jateng, Kombes Pol Artanto.(TJ)

Lagi Ramai, Wacana Provinsi Baru Banyumas Raya, Ini Kata Wakil Gubernur Jateng Taj Yasin