Berantas Korupsi, Pj Gubernur Jateng Minta Kepala Daerah Pegang Teguh Integritas

Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana
Sumber :

Viva Semarang – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepala daerah di kabupaten/kota agar tetap memegang teguh integritas dalam mengelola anggaran.

Ditarget Dua Pekan, Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

"Kami harap kepala daerah di Provinsi Jawa Tengah dalam menyelenggarakan pemerintahan, harus betul-betul mengawasi setiap kegiatan, dan meningkatkan integritas di masing-masing internal," kata Nana Sudjana usai acara di Kabupaten Klaten, Senin, (22/7/2024).

 

Pemprov Jateng Serahkan Bankeu Parpol Tahap II Senilai Rp12,6 Miliar

Nana tak ingin peristiwa penggeledahan oleh KPK yang terjadi di Kota Semarang, terulang di daerah lain di Jawa Tengah.

 

Tim Hukum Perkasa Sebut Ada Laporan Oknum Polisi Tidak Netral di Demak

Menurut Nana, setiap kegiatan penyelenggara pemerintahan harus sesuai aturan yang ada. Dengan mematuhi aturan, tidak akan ada permasalahan atau tindak korupsi.

 

Halaman Selanjutnya
img_title