Sah, Anggota DPRD Kab. Semarang Dilantik, Ada Yang 6 Kali Jadi Anggota Dewan

Bondan Marutohening Jadi Pimpinan Sementara DPRD Kab Semarang
Sumber :

" Sejak pertama ikut (pemilu) langsung jadi sampai sekarang. Kuncinya, laksanakan tugas pokok fungsi kedewanan secara normatif. Lakukan apa yang dijanjikan saat kampanye, apalagi sudah diambil sumpah jabatan untuk meletakkan kepentingan masyarakat, bangsa, dan negara di atas kepentingan pribadi," tegasnya.

Pimpinan DPRD Kab. Semarang Akhirnya Lengkap, PPP Kirim H Zainudin menjadi Wakil Ketua DPRD

Pak Hok berharap dan berpesan pada periode 2024 - 2029 yang saat ini sebagian diisi oleh anak muda, DPRD Kabupaten Semarang bisa mengemban tugas sesuai dengan sumpah yang telah diucapkan.

Sementara itu Pimpinan Sementara DPRD Kabupaten Semarang, Bondan Marutohening, menyampaikan bahwa para legislator yang baru agar memberikan kontribusi bagi masyarakat dan amanah dalam menjalankan fungsinya.

Copet Dalam Angkutan, Pelaku Nekat Lompat Saat Sopir Tancap Gas Masuk Mapolsek Ambarawa

"Bagi teman-teman yang baru, harapan kami bisa bersinergi sebagai lembaga legislatif yang memiliki peran penting bagi pembangunan Kabupaten Semarang," ujar Bondan. 

Dikatakan juga oleh Bondan, selaku pimpinan sementara, Ia mengaku akan segera menyusun tata tertib kedewanan dan mengantarkan sumpah janji pimpinan definitif selama satu bulan ke depan.

Pimpinan DPRD Kab. Semarang Diumumkan, PPP Belum Ajukan Nama

" Kami laksanakan sesuai aturan dan agar semua bisa berjalan lancar dan tidak berlama - lama. Agar semua juga bisa segera bekerja juga," tutupnya.