Jelang Arus Mudik, Progres Perbaikan Jalan di Jateng Capai 95 Persen

Perbaikan jalan di Jawa Tengah jelang arus mudik Lebaran 2025.
Sumber :

"Itu nantinya akan kita beton. Sementara ini kita haluskan dulu agar pelayanan arus mudik-balik di wilayah Cilacap sudah bisa," jelas Luthfi.

Satgas Pangan Jateng Temukan Minyakita Tak Sesuai Takaran di Purworejo dan Banjarnegara

 

Sementara itu perbaikan jalan provinsi di Jawa Tengah untuk persiapan arus mudik-balik lebaran 2025 sudah mencapai 95 persen. 

Polisi Polda Jateng Diduga Bunuh Bayi, Kuasa Hukum Korban: Brigadir AK Ayah Kandung Bayi

 

Luthfi meyakini, pengerjaan perbaikan jalan dapat selesai sebelum arus mudik dimulai.

Anggota Polisi Aniaya Bayi Hingga Tewas, Polda Jateng Tahan Brigadir AK

 

"Sampai saat ini secara keseluruhan perbaikan jalan di Jateng sudah 95 persen, kurang lima persen selesai," kata Luthfi.

Halaman Selanjutnya
img_title