Prakiraan Cuaca Jawa Tengah Hari Ini, Hujan Merata pada Siang Hingga Petang
Kamis, 7 Maret 2024 - 07:52 WIB
Sumber :
- TJ Sutrisno
Kemudian wilayah pegunungan yang berpotensi hujan lebat-sedang yaitu Wonosobo, Magelang, Temanggung, dan Boyolali, Kabupaten Semarang.
Data BMKG mencatat, kecepatan angin rata-rata di Jawa Tengah diprakirakan antara 03 - 20 km/jam, yang bertiup dari arah tenggara - barat laut. Suhu udara berkisar 20 - 32 derajat celsius, dan kelembaban udara 60 - 95 persen.
Masyarakat tetap diminta waspada cuaca ekstrem yang berpotensi menimbulkan bencana hidrometeorologi banjir, tanah longsor, angin kencang, dan puting beliung, genangan air. Demikian diinformasikan Forecaster on Duty BMKG Stasiun Meteorologi Ahmad Yani Semarang, Harits Syahid Hakim (7/3/24).