Mbak Ita Raih Penghargaan Bappenas Atas Komitmen Pengelolaan Sisa Pangan

Kota Semarang dapat penghargaan Ketahanan Pangan dari Bappenas
Sumber :

Selain itu, lanjut wali kota, Pemkot Semarang bersama Yayasan Svarnaloka membentuk relawan dengan nama Ibu Penggerak Sayang Pangan. 

Istimewa, Kota Semarang Raih Dua Emas Bhumandala Award Oleh Badan Informasi Geospasial

 

"Kami juga memperluas jaringan donatur dan penerima pangan berlebih, yaitu donatur katering dan toko roti. Nantinya makanan berlebih dari donatur yang masih layak makan akan didistribusikan untuk anak-anak stunting dan ibu hamil Kurang Energi Kronis (KEK)," sebutnya. 

Kota Semarang Terbaik di Jawa Tengah Kategori TPID Indeks Harga Konsumen

 

Mbak Ita menegaskan bahwa pengelolaan susut dan sisa pangan merupakan bagian penting dari upaya peningkatan ketahanan pangan di Semarang. "Kami sangat berterima kasih atas apresiasi yang diberikan oleh Bappenas RI. Penghargaan ini adalah bukti kerja keras dan kolaborasi semua pihak di Kota Semarang dalam menjaga ketahanan pangan dan mengurangi limbah makanan. Kami akan terus berkomitmen dalam menjalankan program-program berkelanjutan yang mendukung kesejahteraan masyarakat dan kelestarian lingkungan," pungkasnya.

Agustina-Iswar Akan Perluas Bus Trans Semarang Untuk Layanan Transportasi Publik

 

Dengan penghargaan ini, Wali Kota Semarang semakin mempertegas visinya dalam menciptakan sistem pangan yang adil, efisien, dan berkelanjutan, tidak hanya untuk saat ini tetapi juga untuk masa depan generasi mendatang.

Halaman Selanjutnya
img_title