Resep Rempeyek Koin, Ide Camilan Lebaran yang Renyah dan Krispi

Rempeyek koin yang renyah dan krispi.
Sumber :
  • Instagram @harsa.afina

1/2 sendok teh ketumbar

5 Pilihan Warung Tumpang Koyor Sapi Salatiga, Empuk dan Menggugah Selera

Cara membuat:

1.Campur tepung beras dan tapioka ke dalam mangkok besar. Tambahkan garam dan kaldu bubuk, lalu aduk sampai merata.

Ke Salatiga Jangan Lupa Mampir ke Bubur Tumpang Mbah Rukiyem, Daging Koyornya Empuk

2.Masukkan bumbu halus ke dalam campuran bahan tepung tadi. Tambahkan telur dansantan cair lalu aduk dengan whisk sampai benar-benar menyatu rata.

3.Setelah itu, masukkan irisan tipis daun jeruk dan kacang tanah utuh. Lalu aduk-aduk sampai merata.

Pakai Resep Ini, Bakwan Jagung Dijamin Kriuk-Kriuk dan Lembut di Dalam

4.Gunakan alat cetakan kue lumpur untuk menggoreng adonan rempeyek sampai setengah matang.

Caranya, panaskan cetakan dan beri minyak secukupnya. Lalu tuang adonan rempeyek ke masing-masing lubang cetakan. Pastikan kacang yang masuk lubang 4 sampai 5 saja.

Halaman Selanjutnya
img_title