Resep Mudah Bikin Telur Dadar Barendo Khas Padang yang Mekar Merekah, Renyah dan Krispi

Telur dadar Barendo krispi khas Padang.
Sumber :
  • TJ Sutrisno

6. Tuang adonan telur ke dalam minyak panas dengan jarak setelah jengkal di atasnya. Adonan telur akan langsung mekar merekah dan kriting.

7. Kecilkan api, lalu siram-siram bagian atasnya dengan minyak.

8. Jika warna telur dadar sudah kecoklatan, angkat dan tiriskan.

9. Telur dadar Barendo sudah sudah siap disajikan sebagai kudapan atau untuk lauk nasi hangat.

Selamat mencoba.(TJ)