Ayo Ikut, Pemkot Semarang Gelar Lomba Desain Bangunan Gedung Hijau

Wali Kota Semarang saat sosialisasi sayembara bangunan gedung hijau
Sumber :

Viva Semarang – Pemerintah Kota Semarang akan mengadakan sayembara atau lomba desain bangunan gedung hijau dengan tujuan mendorong pembangunan yang lebih ramah lingkungan dan berkelanjutan. 

Istimewa, Kota Semarang Raih Dua Emas Bhumandala Award Oleh Badan Informasi Geospasial

Sayembara ini merupakan langkah strategis untuk mengurangi emisi karbon di Kota Semarang yang kian meningkat, sekaligus implementasi Peraturan Wali kota Semarang Nomor 24 Tahun 2019 tentang Bangunan Gedung Hijau.

 

Buruh Datangi Balai Kota Semarang, Ini Hasil Pertemuan Dengan Wali Kota

Wali kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, menyampaikan harapannya agar sayembara ini mampu mewujudkan kota Semarang yang lebih hijau dan nyaman.

 

Ratusan Kepala Sekolah LP Maarif Dukung Komitmen Yoyok-Joss Berikan Akses Pendidikan Gratis

"Kita memulai untuk mempunyai kota yang semakin ramah lingkungan, semakin hijau, semakin nyaman, dan tentunya bisa menjadi kota yang layak huni bagi masyarakat sesuai visi-misi," ujar Mbak Ita, sapaan akrab wali kota, Selasa (30/7). 

 

Halaman Selanjutnya
img_title