Kapolda dan Pangdam Cek Banjir di Demak, Bantu BBWS Tutup Tanggul Jebol

Banjir di Pantura Demak dan Kudus rendam truk.
Sumber :
  • Istimewa

Kebanyakan warga di pengungsian, lanjutnya, mulai terserang penyakit gatal-gatal, demam serta pilek. Untuk itu, warga diimbau agar segera memeriksakan kesehatan di posko yang sudah ada.

Jawa Tengah Bidik Pelabuhan Kelas Dunia: Dubes Singapura Beri Sinyal Dukungan

"Kesehatan para pengungsi juga harus diutamakan. Kami bersama instansi terkait menjamin persediaan obat obatan cukup untuk korban banjir," kata Ahmad Lutfi.(TJ)