Antisipasi Dampak Musim Hujan, Pemkot Semarang Rampungkan Pembangunan Rumah Pompa Tanah Mas

Rumah pompa pengendali banjir di Semarang.
Sumber :

Pembangunan Rumah Pompa Tanah Mas merupakan wujud komitmen Pemkot Semarang dalam mengatasi masalah banjir dan genangan air. Proyek kolaborasi ini pun diharapkan dapat betul-betul mengurangi genangan, meningkatkan kualitas hidup masyarakat dan mendukung pengembangan infrastruktur kota.(EF) 

Bantuan Terus Mengalir Ke korban Bencana Banjir Bandang Sungai Klegung