Resep Rempeyek Teri Renyah, Teman Setia Sayur Lodeh yang Menggugah Selera

Rempeyek teri yang renyah dan krispi.
Sumber :
  • Istimewa

1. Campurkan tepung beras, tepung tapioka, dan bumbu halus. Aduk rata.

Resep Tahu Krispi Merekah: Dijamin Bikin Nagih dan Gampang Bikinnya!

2. Masukkan telur dan santan encer sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga adonan licin dan tidak bergerindil.

3. Tambahkan daun jeruk dan teri nasi, aduk rata.

Menjelajahi Cita Rasa Ambarawa: Dari Pecel Goa Maria hingga Ikan Bakar Kampung Rawa

4. Panaskan minyak goreng dalam wajan dengan api sedang. Pastikan minyak goreng cukup untuk mbuat rempeyek mengapung.

5. Ambil satu sendok sayur adonan, tuang tipis-tipis di pinggir wajan. Siram-siram dengan minyak panas hingga adonan terlepas dari pinggiran wajan dan tenggelam di minyak.

Menjelajah Lezatnya Kuliner di Pasar Rejowinangun Magelang

6. Goreng hingga kuning keemasan dan renyah. Angkat dan tiriskan. Ulangi sampai semua adonan habis.

7. Setelah dingin, simpan rempeyek teri dalam wadah kedap udara agar tetap renyah.

Halaman Selanjutnya
img_title