Wisata Ungaran: Rekomendasi Tempat Wisata Berhawa Dingin dan Berkabut Indah

Panorama di lereng Gunung Ungaran yang eksotis.
Sumber :
  • Instagram @gunung_ungaranviaperantunan

Ampelgading Homeland adalah tempat wisata ketinggian sekaligus tempat berkemah yang berada di Desa Ampelgading, Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang.

Cara Wisata ke Salatiga dari Stasiun Semarang, Ini Pilihan Destinasi yang Indah

Jarak Ampelgading dari Ungaran sekitar 20 km m yang bisa ditempuh selama 45 menit. Kalau dari Kota Semarang jaraknya sekitar 40 km yang bisa ditempuh selama 1 jam perjalanan. 

Daya tarik Ampelgading Homeland adalah pemandangan alamnya pegunungan yang seringkali dilintasi kabut.

Nikmati Libur Lebaran, Wisatawan dari Berbagai Daerah Ramaikan Saloka Theme Park

Yang istimewa, lokasinya menghadap ke lembah luas dengan latar belakang Gunung Merbabu dan Gunung Telomoyo.

Lokasinya berada di ketinggian 1.000 mdpl membuat udara di sini sejuk dan segar. Wisatawan juga bisa berkemah di sini untuk menyaksikan sunset atau matahari terbit yang sangat eksotis.

Cara ke Pantai Gunung Kidul dari Semarang, Bisa Lihat Pantai Pasir Putih yang Memukau

Desa wisata Lerep Ungaran Kabupaten Semarang.

Photo :
  • Instagram @wisatembunglerep

4. Desa Wisata Lerep

Halaman Selanjutnya
img_title