Nelayan Tenggelam Saat Buru Kepiting di Laut Rembang, Masih Dicari Tim SAR, Ini Identitasnya

Tim SAR gabungan lakukan pencarian di Laut Rembang
Sumber :

Pencarian tim SAR gabungan dengan metode penyisiran di lokasi kejadian menuju ke arah barat dengan menggukan Riged Inflatable Boat.

Lagi Mancing Diterjang Air Bah, Pria Ini Ditemukan Tim SAR di Sungai Gambarwi

 

Saat ini kondisi tinggi gelombang di peraiaran Tasik Agung sekitar 1 meter dan arah angin dari Timur menuju Tenggara.

Kampanye Gerakan Makan Ikan Jadi Upaya BI Tekan Inflasi di Jawa Tengah

 

"Kondisi gelombang di pagi hari masih landai tapi siang hari tinggi gelombang sudah tinggi menjadi kendala saat pencarian . Semoga tim SAR gabungan di beri kemudahan dalam pencarian dan korban cepat ditemukan," kata Budiono.(EF)

Sekda Jateng Dorong Generasi Muda Kembangkan Pertanian Modern