PSIS Semarang On Fire Hadapi Semen Padang, Harus Menang
Sabtu, 30 November 2024 - 20:06 WIB
Sumber :
Gilbert juga memberikan apresiasi terhadap kualitas permainan Semen Padang, yang dinilainya sebagai tim solid dengan strategi serangan balik yang berbahaya.
"Mereka bermain kompak dan mengandalkan counter attack. Ini akan menjadi pertandingan yang menarik," tambahnya.
Bek PSIS, Alfeandra Dewangga, juga optimistis dengan peluang timnya. Ia dan pemain lainnya ingin mempertahankan tren positif pada laga pekan ke-12 ini.
Baca Juga :
Prediksi Arema FC Vs PSIS Semarang, Mahesa Jenar Berpeluang Susul Persis Solo ke Zona Degradasi
"Persiapan kami sangat bagus, semua mengikuti instruksi pelatih. Semoga tren hasil positif ini terus berlanjut," ujar Dewangga.(EF)