39 Kejadian Bencana Landa Jateng Selama Januari 2025, Nana Sudjana Minta Masyarakat Tetap Waspada

Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana.
Sumber :

Berdasarkan prediksi hujan harian, wilayah Jawa Tengah diperkirakan mengalami peningkatan curah hujan yang signifikan dalam beberapa hari ke depan. Yakni pada 27 Januari-1 Februari 2025. Intensitas curah hujan tertinggi pada kategori lebat hingga sangat lebat.

Kesbangpol Jateng Gelar Rakor Redam Potensi Konflik FPI dengan PWI LS

 

Dwikorita juga mengimbau, kepada masyarakat dan seluruh pemangku kepentingan untuk mewaspadai tanda-tanda bencana. Misalnya tanda-tanda  tanah longsor seperti munculnya rembesan air atau aliran air dari lereng, pohon atau tegakan pada lereng tiba-tiba miring, munculnya retakan atau amblesan tanah pada lereng, lereng tampak menggembung, dan jendela/pintu rumah yang berada di daerah lereng tiba-tiba sulit dibuka, dan sebagainya.(EF)

OPD di Jateng Bakal Ada yang Digabung dan Dipecah