Pimpin Rapat OPD Perdana, Ahmad Luthfi Bangun Infrastruktur di Tahun Pertama
Senin, 3 Maret 2025 - 18:33 WIB
Sumber :
Baca Juga :
Bank Indonesia Jateng Gelar CJIBF 2025, Promosikan 13 Proyek investasi Clean and Clear di Jawa Tengah
Setelah menyelesaikan program infrastruktur di tahun 2025, maka pada 2026 akan fokus pada meneguhkan posisi Jateng sebagai lumbung pangan nasional.
Pada 2027 akan mengembangkan pariwisata berkelanjutan dan ekonomi syariah sebagai tulang punggung pertumb ekonomi.
Baca Juga :
Polda Jateng Gelar Olah TKP Kasus Kejahatan Seksual di Jepara, Ini Temuan Barang Buktinya
Adapun pada 2028 peningkatan dan pemerataan ekonomi berbasis potensi desa dan industri.
Halaman Selanjutnya
Pada tahun terakhir di periode pertama kepemimpinannya, ia bakal memastikan pertumbuhan daya saing daerah menuju jateng maju dan berkelanjutan.