Investasi Senilai Rp6 Triliun Masuk Jateng, Bakal Serap Ribuan Tenaga Kerja

Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi
Sumber :

Ia mengatakan, kebijakan mengenai investasi  diarahkan di daerah-daerah  dengan tingkat kemiskinan tinggi. Harapannya, investasi itu berdampak pada peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Kucuran Bantuan 2 Miliar Mengalir Untuk Korban Tanah Bergerak Sirampog Brebes

 

Ia memang berharap, banyak investasi yang masuk ke Kabupaten Wonogiri, sehingga daerah tersebut semakin berkembang.

Gubernur Turunkan Tarif Bus BRT Trans Jateng Jadi Rp1.000 Untuk Buruh

 

"Sekali lagi kami mendukung investasi. Aturan-aturannya diselesaikan lebih dahulu," tandasnya.

Isu Solo Jadi Daerah Istimewa, Gubernur Jateng Bilang Begini

 

Sementara itu, Direktur PT Anugerah Andalan Asia, Suwadi Bing Andi mengatakan,  saat ini pihaknya masih dalam proses penyelesaian pembebasan lahan. Perizinan masih proses dan harapannya tahun depan bisa mulai melakukan konstruksi.

Halaman Selanjutnya
img_title