Resep Cimol Kopong Anti Meledak, Hasilnya Kriuk dan Renyah
- Ist
Viva Semarang, Wisata – Cimol atau aci dicemol adalah camilan populer yang berasal dari Bandung, Jawa Barat. Camilan ini terbuat dari adonan tepung kanji yang dibentuk bulat-bulat kecil, lalu digoreng hingga kriuk dan renyah.
Cimol ada beberapa macam, salah satunya adalah cimol kopong.
Cimol kopong berbeda dengan cimol pada umumnya. Kalau cimol biasa teksturnya padat hingga di dalamnya. Sedangkan cimol kopong, pada bagian dalamnya kopong atau kosong. Sehingga ketika dimakan akan terasa kriuk dan renyah. Camilan ini paling enak disantap selagi hangat dengan bumbu tabur aneka rasa.
Membuat cimol kopong membutuhkan trik khusus agar cimol tidak meledak saat digoreng.
Berikut adalah resep cimol kopong anti meledak yang bisa anda coba di rumah.
Bahan-bahan:
250 gram tepung tapioka