Resep Timus, Cemilan Tradisional Terbuat Dari Ubi yang Padat Kenyal Berisi
Minggu, 2 Maret 2025 - 15:24 WIB
Sumber :
- TJ Sutrisno
Bahan-bahan:
- 500 gram singkong parut, peras airnya
- 150 gram gula merah, sisir halus
- 1/2 butir kelapa parut, ambil santannya
- 1/4 sendok teh garam
- Daun pisang secukupnya
Cara membuat:
- Campurkan singkong parut, gula merah, santan, dan garam. Aduk rata.
- Ambil selembar daun pisang, letakkan adonan timus di atasnya.
- Bungkus dan sematkan dengan lidi.
- Kukus timus selama 30 menit atau hingga matang.
Halaman Selanjutnya
- Angkat dan sajikan timus singkong.