Wisata Pantai Seindah Bali, Dari Stasiun Klaten Cuma 90 Menit, Bisa Untuk Berkemah

Camping area Pantai Sedahan Gunung Kidul.
Sumber :
  • IG @wisata_pantai_sedahan

Pantai Sedahan memiliki pasir putih yang bersih dengan air laut berwarna biru jernih. Dikelilingi oleh tebing karang, pantai ini menawarkan suasana yang lebih privat dibandingkan pantai lain di Gunung Kidul.

Tragedi Keracunan Massal di Gantiwarno Klaten, Satu Orang Meninggal dan Puluhan Dirawat

Ombaknya cukup besar di bagian tengah laut, tetapi lebih tenang di bibir pantai, sehingga tetap aman untuk bermain air. Selain itu, pantai ini juga dikenal sebagai tempat bertelurnya penyu, menambah daya tarik alami yang unik.

Untuk mencapai camping ground Pantai Sedahan dari area parkir, perjalanan dilanjutkan dengan trekking sekitar 20 menit melewati ladang dan bukit karst. 

Pantai Mliwis Kebumen Jadi Obyek Wisata Bertiket Paling Banyak Dikunjungo Selama Lebaran, Semarang Masuk Nggak?

Berkemah di Pantai Sedahan memberikan pengalaman yang berbeda karena suasananya yang masih alami dan jauh dari hiruk-pikuk wisatawan.

Pantai Sedahan memiliki pemandangan matahari terbit dan terbenam yang luar biasa indah. Pagi hari, cahaya matahari yang muncul di balik tebing menciptakan suasana yang tenang. Sementara itu, sore hari, langit berwarna jingga keemasan menambah kesan romantis.

Traveling Naik Kereta Api Murah ke Gunung Kelud, dari Bandung Cuma 84 Ribu

Selama berkemah anda bisa bermain di pantai kapan pun anda mau.

Bagi para penggemar memancing, Pantai Sedahan menawarkan spot memancing yang mengasyikkan.

Halaman Selanjutnya
img_title