Durian Gunungpati Bakal Makin Berjaya, Pemkot Semarang Buat Sumur Artetis Untuk Pengairan Kebun

Wali Kota Semarang buka kran pengairan kebun durian Gunungpati
Sumber :

Senada, Subagyono, Ketua RW 10 mengucapkan terima kasih atas bantuan sumur artetis yang diberikan Pemerintah dan Bank Jateng. 

Istimewa, Kota Semarang Raih Dua Emas Bhumandala Award Oleh Badan Informasi Geospasial

 

"Kalau yang daerah utara itu tidak ada sumber air karena banyak batunya. Setelah ada sumur artetis ini, Alhamdulillah bisa mencukupi satu RW dengan 3 RT berjumlah 181 KK," ujar Subagyono. 

Kisah Desa Brongkol Menjaga Asa dan Meraih Sejahtera dengan Kopi dan Durian

 

Ia menyebut jika warga sekitar awalnya sangat prihatin lantaran kesulitan mendapatkan air bersih. 

Buruh Datangi Balai Kota Semarang, Ini Hasil Pertemuan Dengan Wali Kota

 

"Sebelumnya, untuk RT 1 dan 3 kesulitan air, kami prihatin, untuk dapat air harus mengambil dan menyalurkan ke warga RT 2. Sekarang Alhamdulillah tercukupi, dan air disini bagus tidak ada kandungan kapurnya," jelasnya.(EF)