Trik Membuat Tempe Goreng Krispi dan Keripik Tanpa Tepung, Ini Rahasia Resep dari Pedagang Soto

Tempe goreng renyah khas soto ayam.
Sumber :
  • TJ Sutrisno

Viva Semarang, Kuliner – Tempe goreng adalah makanan khas Indonesia yang terbuat dari tempe yang dipotong, dibumbui, lalu digoreng hingga renyah atau sesuai selera.

Ada Pemeliharaan Berkala di Jembatan Tol Gedawang Semarang, Lalu Lintas Dialihkan?

Tempe goreng sering dihidangkan di warung soto ayam khas Semarang dan Solo yang memiliki tips dan resep  legendaris.

Bumbunya bisa sederhana, seperti garam dan bawang putih, atau lebih kompleks dengan tambahan ketumbar dan kunyit untuk rasa yang lebih khas.

Ke Salatiga Jangan Lupa Cicipi Pecel Belut Mbak Toen, Kuliner Legenda Sejak 1990

Tempe goreng bisa dinikmati sebagai lauk pendamping nasi atau camilan, sering disajikan dengan sambal, kecap manis, atau lalapan. 

Karena rasanya yang gurih dan teksturnya yang renyah di luar tetapi tetap lembut di dalam, tempe goreng menjadi salah satu hidangan favorit di Indonesia.

Tips Membuat Rempeyek Kacang Gurih dan Renyah, Kuncinya: Jangan Salah Pakai Tepung!

Nah, dari dari sekian banyak olahan tempe goreng, ada yang sangat disukai karena memiliki tekstur yang krispi, garing, renyah, dan dan kemripik.

Tempe goreng krispi ini biasanya disajikan di warung soto ayam seperti di Semarang dan Solo.

Halaman Selanjutnya
img_title