Penetapan pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah terpilih, telah diumumkan dalam rapat paripurna DPRD Provinsi Jawa Tengah, pada Jumat, 7 Februari 2025.
Rilis Badan Pusat Statistik (BPS) pada tanggal 5 Februari 2025 mencatat perekonomian Jawa Tengah pada triwulan IV 2024 terakselerasi dan tumbuh sebesar 4,96% (yoy).
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah resmi melarang Aparatur Sipil Negara (ASN) menggunakan gas elpiji bersubsidi ukuran 3 kilogram (Kg) supaya penyalurannya tepat sasaran.
Kereta Api Indonesia resmi menetapkan Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2025 mulai 1 Februari 2025. Gapeka ini merupakan penyesuaian dan pengembangan.
Kejaksaan Negeri Salatiga menetapkan dua orang tersangka terkait kerugian negara yang dialami Perumda BPR Bank Salatiga senilai Rp487.226.250. Kedua tersangka langsung di
Tekanan inflasi di Provinsi Jawa Tengah pada bulan Januari 2025 menurun, yang mana Provinsi Jawa Tengah mengalami deflasi sebesar 0,46% month to month.